Lewati ke konten utama Lewati ke konten notifikasi
Back

Donasi untuk Banten

Banten, 2 Januari 2019

Turut merasakan duka saudara-saudara akibat bencana tsunami, Yayasan Manulife Peduli dan Manulife Indonesia kembali menyalurkan bantuan bagi puskesmas PKM Cinangka dan 4 desa di wilayah Banten yakni Desa Pasauran, Desa Umbul Tanjung, Desa Bulakan, serta Desa Karang Suraga. Bantuan logistik berupa obat-obatan, makanan siap saji, keperluan bayi, dan lainnya diserahkan langsung ke warga desa dan juga pada kepala puskesmas PKM Cinangka.

Ketahui aktivitas-aktivitas Tanggung Jawab Sosial Perusahaan

Tanggung Jawab Sosial Perusahaan

Ketahui aktivitas-aktivitas Tanggung Jawab Sosial Perusahaan